Setelah puas menyusuri Sensoji, ternyata ada festival makanan seperti di Ueno walaupun tidak seramai di Ueno.
Pilihan makanan hampir mirip tapi ada satu yang menarik perhatian kami, Amasake. Sake manis tanpa alkohol yang disajikan hangat.
Amasake 200 Yen
Sake manis yang terbuat dari beras, kalau kata bosku di kantor, Amasake ini diambil ketika fermentasi sake yang diambil sebelu...
Liburan di Tokyo
3 bulan yang lalu